Wednesday, September 4, 2013

Indeks Eropa Melemah: Ini Saham Penekan Bursa

130726_nokia asha 2010.jpg
JAKARTA—Bursa Eropa melemah setelah Juru Bicara AS John Boehner mengatakan mendukung Presiden untuk aksi melawan Suriah. 
Indeks Stoxx Europe 600 turun 0,4% ke level 301,78 pada penutupan perdagangan semalam. 

“Bursa sebenarnya dipenuhi oleh data ekonomi yang baik dari AS, tetapi ada faktor lain yang mempengaruhi investor. Bursa masih khawatir dan bervolatilitas dengan adanya kabar dari Suriah,” ujar John Plassard, Vice-President Mirabaud Securities LLP, seperti dikutip Bloomberg. 

Saham Vodafone Group Plc tergelincir 5%, Nokia Oyj turun 34%, Dufry AG naik 3,4%. (ltc)


Source : Bloomberg
Editor : Linda Teti Silitonga

0 comments:

Post a Comment

 
equityworld futures pusat